Visi :
- Menjadikan Divisi yang peka terhadap kondisi dan keadaan sekitar serta menciptakan insan – insan yang berbudi luhur dan memiliki rasa empati yang tinggi sebagai salah satu peran fungsi mahasiswa.
MISI :
- Melakukan aksi nyata terhadap masalah sosial yabg ada
- Mengefektifkan fungsi Divisi Sosial sebagai penyalur kepedulian mahasiswa Teknik Mesin Polsri
- Mengoptimalkan kinerja per Subdivisi yang lebih baik dan terkonsentrasi
- Ikut berkontribusi dalam bidang kemasyarakatan sesuai dengan tri dharma perguruan tinggi